Beberapa template memang sudah melengkapi linknya dengan icon tepat sebelum teks link, namun lebih banyak di antaranya yang "masih polos" tanpa embel-embel icon. Ada beberapa cara untuk menampilkan icon sebelum dan sesudah link (teks link).
- Hanya menggunakan kode html.
- Menggunakan kode html dan kode CSS.
- Menggunakan javacript dan kode html.
DEMO : Menampilkan atau menambah icon di depan link dengan efek css3 Efek tidak akan mempengaruhi posisi link terhadap teks lain di sekitarnya.
Kode CSS
.GRiconlinkcss3{
padding-left:18px;
padding-right:10px;
display:inline-block;
background:url(http://gubhugreyot-icon.googlecode.com/svn/GRworld-16x16.png) no-repeat;
background-position:4px 6px;
background-size:10px 10px;
text-decoration:none;
color: #FCE6D6; /*code by: gubhugreyot */
font-weight:500;
text-shadow:1px 1px 1px #000;
transition:0.6s ease-in;
-o-transition:0.6s ease-in;
-moz-transition:0.6s ease-in;
-webkit-transition:0.6s ease-in;
-ms-transition:0.6s ease-in;
}
.GRiconlinkcss3:hover{
background:url(http://gubhugreyot-icon.googlecode.com/svn/GRtricolor-16x16.png) no-epeat;
background-position:2px 3px;
background-size:15px 15px;
color:#F00;
padding-left:22px;
padding-right:6px;
}
xHTML
<a class="GRiconlinkcss3" href="http://gubhugreyot.blogspot.com/" title="Panduan & Tutorial Blogger terlengkap">Tutorial Blogger</a>
Catatan/Keterangan
- Simpan kode CSS di atas kode ]]></b:skin>
- Gunakan xHTML di halaman posting atau bagian yang lain dari blog.
- Anda dapat mengganti background image (icon) yang digunakan. Buatlah icon dengan ukuran maksimal 16x16 (pixel).
Bagi yang membutuhkan panduan cara menyimpan kode CSS di template blogger silahkan buka link berikut:
Tutorial : Tips & Trick menambah atau menyimpan kode CSS
0 comments:
Post a Comment